DPRD Klaten Kebut Propemda
Target pembahasan program pembentukan peraturan daerah (Propemda) Kabupaten Klaten tahun 2018 dikebut. Rencana rehat di bulan April karena ada perubahan Raperda Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) bahkan dibatalkan. (lebih…)